Setelah tahu positif hamil, salah satu yang langsung kepikiran sama aku pastinya soal stretch mark. Ga bisa boong sih, karena buatku stretch mark sangat mempengaruhi penampilan dan kepercayaan diri aku, jadi biar diliat suami tetep 'kinclong' hihihi...
Entah sudah berapa brand lipstick lokal yang diluncurkan selama kurang lebih 2-3 tahun ini. Semakin merajalela jadi kita bisa banyak pilihan. Uda gitu banyak pula yang bagus-bagus. Yang pasti ga cukup 1 sih buat lipstick, iya ga sih?! Hihihi...
Kalo bicara soal Pond's, aku selalu keinget dengan perawatan wajah aku waktu remaja. Dulu banget aku pernah mencoba sabun pembersih wajah, toner dan cream varian flawless white. Tapi sepertinya baru kali ini aku melihat kalo Pond's ada produk bedak.
Hitam mungkin selalu identik dengan suram, kusam, dan warna laki banget. Tapi jika kita bisa kreatif menggabungkan dengan sesuatu yang cerah, warna hitam akan jadi terlihat mewah.
Aku senang sekali karena sekarang ini pilihan produk organik atau natural sudah banyak pilihan dan gampang dicari, entah itu produk luar maupun lokal. Buat yang mempunyai kulit sensitif atau bahkan untuk ibu hamil sekalipun juga semakin mudah mencari produk yang aman. Baru-baru ini aku kecantol sama produk natural lokal, Botanina.
Warna lipstick tuh pasti ga akan pernah ada abisnya ya, pastinya setiap brand punya inovasi untuk meluncurkan shade yang makin bervariasi, jadi kita punya banyak pilihan. Ngaku deh, saking banyaknya, pasti ga puas hanya beli 1 shade hahaha! Salah satu brand lipstick yang baru-baru ini mengeluarkan shade terbaru dari versi sebelumnya adalah Make Over. Sampai sekarang aku masih jatuh cinta dengan Lip Cream satu ini. Teksturnya awet, ringan, ga bikin bibir kering, affordable. Super suka!